Tradisi Unik 'Marapulai Basuntiang' di Indrapura Kabupaten Pesisir Selatan

- 10 Juni 2024, 12:13 WIB
Tradisi unik 'Marapulai Basuntiang" di Nagari Indropuro, Kabupaten Pesisir Selatan.
Tradisi unik 'Marapulai Basuntiang" di Nagari Indropuro, Kabupaten Pesisir Selatan. /Ahzaani Walfakhri

Berzikir dengan peralatan rabana (rebana) saling meningkah satu dengan yang lain. Sehingga dinamisasi musik perkusi pun terlahir serta diiringi sahut menyahut suara zikir yang dilantunkan. Memainkan musik rabana atau badikia tersebut dimainkan minimal tiga orang atau lebih. Badikia merupakan sebagai penanda ada acara pesta atau keramaian. Setiap di tabuh rabana tersebut ada makna.

Disclaimer: Artikel ini kiriman Pembaca Padang Raya News, Ahzaani Walfakhri, mahasiswa Jurusan Ilmu Ekonomi Universitas Andalas. Isi yang terkandung di dalam artikel diluar tanggung jawab Redaksi Padang Raya News.

Halaman:

Editor: Fauzaki Aulia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah