Petani Harap Harga Karet Setara dengan Sekilo Beras

- 30 Juni 2024, 20:21 WIB
Ilustrasi Karet.
Ilustrasi Karet. /Padang Raya News/Freepik.com

Ia pun menceritakan, seminggu ia paling banyak panen cuma 150 kilogram, namun berbeda ketika hari musim penghujan yang membuat hasil panen berkurang hingga mencapai 50 kilogram saja seminggu.

Terkait panen karet, ia menyebut, karet yang disadapnya akan dipanen satu kali seminggu. Jadi hasil yang didapatkan dalam seminggu tersebut akan digunakan untuk kebutuhan rumah tangga selama seminggu.

"Tiap hari Minggu karet siap dijual kepada pengepul, esoknya yang yang didapat akan dibelanjakan ke pasar untuk memenuhi kebutuhan hidup," ucapnya.

Baca Juga: Nama Kepala Daerah Terlibat Judi Online Siap-siap Diumumkan ke Publik, Jika ?

Itulah sekilas ceritanya, sekali lagi, ia berharap harga karet merangkai naik setidaknya sama dengan harga satu kilogram beras.

Halaman:

Editor: Fauzaki Aulia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah