LSP API Tingkatkan Kompetensi Asesor Sesuai Standar Terbaru BNSP

- 30 Juni 2024, 17:58 WIB
LSP API terus meningkatkan kompetensi asesor (Foto: dok. pribadi)
LSP API terus meningkatkan kompetensi asesor (Foto: dok. pribadi) /

"Ini sebagai upaya untuk menjaga standardisasi dan kualitas dalam proses pengakuan kompetensi kerja di berbagai sektor industri, khususnya administrasi perkantoran di Indonesia," ucapnya.

Tentang Lembaga Sertifikasi Profesi Administrasi Perkantoran Indonesia (LSP API):

Lembaga Sertifikasi Profesi Administrasi Perkantoran Indonesia (LSP API) bertujuan untuk menyelenggarakan sertifikasi profesi di bidang administrasi perkantoran sesuai dengan standar kompetensi yang ditetapkan oleh BNSP.

Dengan dukungan dari tenaga ahli dan pengalaman dalam industri, LSP API berkomitmen untuk mendukung pengembangan sumber daya manusia yang berkualitas dan berkompeten dalam dunia kerja.

Halaman:

Editor: Ruswan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah